Selasa, 26 Juli 2011

Sehat Bersama Kang Sun


     Seperti kata pepatah " Mens sana in corpore sano...".Di dalam tubuh yang kuat terdapat jiwa yang sehat, demikian kira-kira mungkin makna yang tersirat dari kutipan yang dikatakan Pujangga asal Romawi Decimus Lunius Luvenalis ini.Dan mungkin juga memang benar demikian adanya

     Kesehatan adalah hal yang utama bagi kita semua, dan itupun sangat mahal harganya, tak dapat ditukar atau dibeli dengan apapun.Apalah artinya pangkat,jabatan,kedudukan,harta benda yang melimpah apabila kita tidak mempunyai kesehatan.Baik itu kesehatan fisik maupun jiwa.Badaniyah maupun Rohaniyah.

     Dalam blog  Sehat Bersama Kang Sun ini, berisikan tentang artikel seputar kesehatan.Seperti diantaranya tentang pembahasan hal - hal yang berhubungan dengan kesehatan, berbagi dan informasi khusunya kesehatan fisik atau tubuh.Berisikan tentang macam - macam penyakit, info seputar kesehatan, tips - tips perawatan, resep obat tradisional, dll.

     Sedangkan untuk kesehatan jiwa atau kerohanian bisa kita dapatkan dengan melalui pembelajaran ahklak dan moral serta melalui pendalaman Ilmu Agama.


     Mungkin isi dari blog ini belum seberapa, akan tetapi Insya Allah seiring dengan berjalanya waktu, akan bertambah pula entri dan label posting di dalamnya.Terima kasih atas kunjungannya dan semoga bisa menjadikan manfaat bagi teman - teman semua.

     Jadikanlah sehat terlebih dahulu tubuh kita,baru menyusul jiwa kita.***


0 comments:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...