Senin, 07 November 2011

Penyebab Kekurangan Mineral Pada Tubuh


     Layaknya zat senyawa lain yang diperlukan oleh tubuh, mineral juga sangat dibutuhkan oleh tubuh kita.Namun tidak semuanya mineral yang kita butuhkan yang kita dapat dari asupan makanan dan minuman dapat diserap tubuh dengan sempurna.Hal ini bisa disebabkan karena beberapa kendala dari diri kita sendiri dan prilaku kehidupan kita..

     Ada pun  beberapa faktor penting yang berperan dalam pembentukan mineral dalam tubuh.Diantaranya adalah sebagai berikut:

1.Faktor usia ; penyerapan mineral akan mengalami penurunan.
2.Pola makan ; mengkonsumsi makanan dan minuman yang bersifat asam seperti goreng - gorengan, daging, telur, gula, rokok dan minuman minuman manis, serta minuman ringan yang manis.Hal ini juga dapat mengurangi penyerapan tubuh akan muneral.
3.Kurangnya mengkonsumsi bahan makanan yang mengandung mineral seperti beras merah, tempe segar, kacang panjang segar, kentang kukus, wortel segar, dll
4.Kurang berjemur pada sinar matahari pagi, yang akhirnya akan kekurangan vitamin D.

     Semoga bermanfaat.***



0 comments:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...